Riwayat Aduan
  • Ditanggapi
    07 Mei 2023 WIB

    Aduan ditanggapi oleh admin Unit Tidak Diketahui

  • Disposisi
    07 Mei 2023 WIB

    Aduan didisposisikan ke Dinas Perhubungan DIY

  • Autodisposisi
    07 Mei 2023 WIB

    Aduan didisposisikan otomatis oleh sistem ke Dinas Perhubungan DIY

  • Dibuat
    07 Mei 2023 WIB

    Aduan dibuat oleh Anonim

Diadukan pada 07 Mei 2023, 17:20 WIB Dilihat 66 kali
Oleh Anonim Melalui Web Pengaduan Status Aduan Aduan direspon
Aduan ini didisposisikan ke Dinas Perhubungan DIY
Tracking ID: 805230001 Kategori Aduan Perhubungan

Headway Trans Jogja Sangat Lama

Selama ini masyarakat belum sepenuhnya tertarik menggunakan layanan transportasi umum Trans Jogja dikarenakan headway atau waktu kedatangan bus sangat lama bahkan mencapai 60 menit (1 jam). Padahal, menurut PERATURAN GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA nNOMOR 127 TAHUN 2021 mensyaratkan headway pada rute yang mengalami keterbatasan armada paling lama 30 menit. Apakah headway Trans Jogja yang sangat lama tersebut (lebih dari 30 menit) tersebut termasuk dalam pelanggaran Pergub? Apabila melanggar Pergub, apakah ada upaya untuk memperbaiki headway Trans Jogja agar sesuai dengan peraturan tersebut? Mohon jawabannya. Semoga headway yang lebih cepat dapat meningkatkan minat masyarakat menggunaakan Trans Jogja agar mengurangi kemacetan di Yogyakarta yang semakin akut
Nama Tidak Diketahui (Unit Tidak Diketahui)
07 Mei 2023, 16:42 WIB
Yth AnonimnTerima kasih atas saran dan perhatiannya terhadap transportasi umum khususnya TranJogja.nTerkait dengan laporannya, akan menjadi perhatian dan evaluasi bagi kami sesuai dengan kemampuan anggaran daerah yang ada.nDemikian disampaikan diucapkan terima kasih
-- Belum ada komentar --
Silakan login untuk memberi komentar
lampiran-1538 08052023467headway.png lampiran-1539 08052023622pergub-diy-headyway.png
Alamat: -
Lintang: -
Lintang: -