KETENTUAN LAYANAN


Ketentuan Layanan berikut adalah ketentuan dalam pengunjungan situs, konten, layanan dan fitur yang ada di website E-Lapor DIY. Dengan mengakses dan menggunakan website E-Lapor DIY, berarti Anda telah memahami dan menyetujui untuk terikat dan tunduk dengan semua peraturan yang berlaku di situs ini. Jika Anda tidak setuju untuk terikat dengan semua peraturan yang berlaku, silakan untuk tidak mengakses situs ini.