Riwayat Aduan
  • Ditanggapi
    04 Januari 2023 WIB

    Aduan ditanggapi oleh admin Unit Tidak Diketahui

  • Disposisi
    04 Januari 2023 WIB

    Aduan didisposisikan ke Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Energi Sumber Daya Mineral DIY

  • Disposisi
    04 Januari 2023 WIB

    Aduan didisposisikan ke Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Energi Sumber Daya Mineral DIY

  • Disposisi
    04 Januari 2023 WIB

    Aduan didisposisikan ke Dinas Perhubungan DIY

  • Autodisposisi
    03 Januari 2023 WIB

    Aduan didisposisikan otomatis oleh sistem ke Dinas Perhubungan DIY

  • Dibuat
    03 Januari 2023 WIB

    Aduan dibuat oleh Afifah FN

Diadukan pada 04 Januari 2023, 00:55 WIB Dilihat 41 kali
Oleh Afifah FN Melalui Web Pengaduan Status Aduan Aduan direspon
Aduan ini didisposisikan ke Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Energi Sumber Daya Mineral DIY Dinas Perhubungan DIY
Tracking ID: 401230002 Kategori Aduan Infrastruktur

Jalan Berlubang dan Bergelombang di Jakal atas dan sebagian jalan di Ngemplak

Assalamu'alaikum wr.wbnPerkenalkan saya Afifah, saya merupakan nakes di salah 1 RS swasta di Sleman.nSaya ingin melapor dan meminta untuk adanya peremajaan jalan di jakal atas dan beberapa titik di kecamatan ngemplak yang berlubang dan tidak rata.nSingkat cerita hari senin tgl. 2 Januari 2022 saya mengalami kecelakaan tunggal di jakal KM 11 pk 04.45 ketika akan berangkat shift pk. 05.00 dikarenakan ban depan saya robek ketika masuk lubang yang agak dalam di jalan tersebut. Kemungkinan saya sudah tidak dapat mengontrol kecepatan sejak sebelumnya karena banyaknya lubang dan jalan bergelombang.Hal tersebut menjadi pelajaran untuk saya pribadi untuk lebih berhati2 dalam berkendara. Akan tetapi saya juga memohon kepada pemerintah D.I Yogyakarta untuk membantu meningkatkan sarana untuk keselamatan jalan dengan meremajakan jalan yang berlubang dan bergelombang di area Sleman khususnya jalan yang sudah saya sebutkan sebelumnya.nMohon maaf apabila dalam penyampaiannya ada kesalahan atau membuat tidak berkenan.nTerimakasih.nWassalamu'alaikum wr.wb
Nama Tidak Diketahui (Unit Tidak Diketahui)
04 Januari 2023, 18:16 WIB
Wa'alaikumsalam wr. wb.nSelamat sore, terimakasih atas informasi yang diberikan. Sebelumnya kami mohon maaf atas ketidaknyamanannya. Saat ini memang terkait pekerjaan pemeliharaan jalan masih dalam tahap proses lelang pekerjaan. Untuk laporan telah kami teruskan ke bidang Bina Marga agar segera dapat dilakukan penanganan setelah proses lelang selesai.
-- Belum ada komentar --
Silakan login untuk memberi komentar
lampiran-1347 0401202320720230102_070551.jpg lampiran-1348 0401202323920230102_093928.jpg
Alamat: -
Lintang: -
Lintang: -